Walikota Tidore Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi Pangan Oleh Bank Indonesia

TIDORE – Wali Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Pelaksanaan Kerjasama Antar Daerah dalam Rangka Pengendalian Inflasi Pangan yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia (BI) Perwakilan Provinsi Maluku Utara di Ternate. Rapat bersama Perwakilan Bank Indonesia dengan Wali Kota Tidore dan sejumlah Pimpinan Organisasi Daerah terkait lingkup Pemerintah Kota Tidore Kepulauan ini berlangsung … Read more

Tingkatkan Disiplin dan Ketangguhan Pegawai, Rutan Soasiu Gelar FMD Melalui Latihan Bela Diri 

TIDORE – Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Soasiu melaksanakan kegiatan Pembinaan Fisik, Mental, dan Disiplin (FMD) bagi seluruh pegawai, yang digelar di Pantai Tugulufa, Kota Tidore Kepulauan, pada Rabu (29/10/2025). Kegiatan ini menjadi salah satu bentuk upaya pembinaan sumber daya manusia (SDM) agar lebih tangguh, disiplin, dan berintegritas dalam menjalankan tugas pemasyarakatan. FMD kali ini … Read more

Lomba Peragaan Busana Nusantara oleh Paguyuban, Meriahkan Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 97 Tahun 2025

TIDORE- Lomba peragaan busana nusantara paguyuban turut memeriahkan peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 97 Tahun 2025 di Kota Tidore Kepulauan, lomba yang dilangsungkan di Halaman Kantor Wali Kota Tidore, Selasa (28/10/2025) ini juga sebagai wujud perhatian Pemerintah Kota Tidore terhadap Paguyuban.    Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga H. Ali Dukomalamo saat ditemui usai upacara mengatakan, … Read more

Pameran Wirausaha di Hari Sumpah Pemuda, Wujud dari Komitmen Mendukung UMKM

TIDORE- Sebagai bentuk komitmen Pemerintah Daerah dalam mendukung wirausaha, Wali Kota Tidore Kepulauan didampingi Ketua Tim Penggerak PKK bersama Forkopimda meninjau langsung berbagai produk di Pameran Wirausaha dalam rangka peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 97 Tahun 2025 yang dilangsungkan di Halaman Kantor Wali Kota Tidore, Selasa (28/10/2025). Dikonfirmasi saat mendampingi Wali Kota Tidore dalam peninjauan … Read more

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke- 97 Tahun 2025 di Kota Tidore Kepulauan Berlangsung Khidmat

TIDORE – Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 97 Tahun 2025 di Lingkungan Pemerintahan Kota Tidore Kepulauan Selasa (28/10/2025) berlangsung lancar dan khidmat, upacara ini dipusatkan di Halaman Kantor Wali Kota Tidore , dipimpin langsung oleh Wali Kota Muhammad Sinen bertindak selaku Inspektur Upacara. Peringatan Sumpah Pemuda ke 97 Tahun 2025 ini bertajuk “Pemuda Pemudi … Read more

Kapala Rutan Soasiu: Pegawai Teribat Perkelahian Kini Menjalani Proses di Ditjen PAS Malut 

TIDORE- Kepala Rutan Soasiu meyampaikan Pegawai yang terlibat perkelahian dengan salah satu warga binaan pada beberapa waktu lalu kini telah Jalani Proses Pembinaan dan Pemeriksaan pada Ditjen PAS Malut. Hal ini disampaikan Kepala Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Soasiu, David Lekatompessy.  Dalam keterangannya, David menegaskan bahwa pihaknya telah mengambil langkah tegas dengan menyerahkan pegawai … Read more

Dukung Ketahanan Pangan, TP PKK Tidore Ikut Gerakan Tanam Cabai Serentak

TIDORE – Upaya membangun ketahanan pangan berkelanjutan, Tim Penggerak PKK Kota Tidore Kepulauan turut berpartisipasi dalam Gerakan Tanam Cabai (Gertam Cabe) secara serentak oleh TP PKK Kabupaten/Kota se Provinsi Maluku Utara, Selasa (28/10/2025). Didampingi Kepala Dinas Pertanian, Ketua TP PKK Kota Tidore Kepulauan Hj. Rahmawati Muhammad Sinen dalam kesempatan tersebut mengatakan, PKK Kota Tidore telah … Read more

Harita Nickel Raih Penghargaan Subroto 2025 untuk Kontribusi di Bidang Pendidikan dan Kesehatan

Jakarta– Harita Nickel, perusahaan pertambangan dan pemrosesan nikel terintegrasi dan berkelanjutan, memenangkan dua kategori sekaligus dalam ajang Penghargaan Subroto 2025 untuk kategori pendidikan dan kesehatan yang diselenggarakan oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) di Jakarta, Jumat (24/10/25). Pencapaian ini menjadi bentuk pengakuan atas komitmen dan kontribusi Harita Nickel dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat di … Read more

Kepala Rutan Soasiu Klarifikasi Kronolog Insiden Perkelahian, Warga Binaan Terlebih Dahulu Memukul Petugas 

TIDORE – Kepala Rutan Kelas IIB Soasiu, David Lekatompessy, memberikan klarifikasi terkait insiden perkelahian antara seorang petugas dan warga binaan yang terjadi beberapa hari lalu dan sempat diberitakan sejumlah media. Menurutnya, banyak pemberitaan yang beredar tidak menggambarkan kejadian secara utuh dan cenderung sepihak, seolah-olah petugas melakukan penganiayaan terhadap warga binaan. Kepala Rutan Kelas IIB Soasiu, … Read more