Berita

10 Anggota DPRD Kota Tidore Absen Pada Paripurna RPJMD 2025-2029

TIDORE – 10 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tidore Kepulauan, tidak menghadiri Paripurna Penyampaian Rancangan Awal RPJMD Kota Tidore Tahun 2025-2029. Ketidakhadiran 10 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tidore Kepulauan ini, Mendapat perhatian serius dari Pimpinan DPRD Kota Tidore Kepulauan, Melalui Wakil Ketua II, Ridwan Moh. Yamin. Yamin mengatakan, semua Anggota … Read more

Rancangan Awal RPJMD Kota Tidore Tahun 2025-2029 Telah Memformulasi Rancangan Visi dan Misi

TIDORE – Rancangan Awal RPJMD Kota Tidore Kepulauan Tahun 2025-2029 telah memformulasi rancangan Visi, Misi, Tujuan, Sasaran, serta Program Pemerintah Daerah dalam kurun waktu lima tahun ke depan. Sehingga Visi ini dirumuskan dengan mempertimbangkan seluruh aspek pembangunan, isu strategis daerah, pengembangan potensi, analisis permasalahan, serta perumusan kebijakan strategis yang terukur, untuk mendorong kemajuan daerah. Hal … Read more

Inovasi SIAP PIMPINAN Optimalkan Layanan Informasi Agenda Kepala Daerah

TIDORE- Inovasi Daerah SIAP PIMPINAN atau Akselerasi Sistem Informasi Agenda Pimpinan yang digagas oleh Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Kota Tidore Kepulauan Diharapkan mampu mengoptimalkan terlaksananya fungsi dan peran pemerintah daerah dalam menyiapkan layanan informasi terkait agenda pimpinan secara cepat kepada masyarakat luas. Hal tersebut disampaikan Kepala Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Ridwan Hadji, … Read more

Walikota Tidore Resmi Buka Turnamen Sepak Bola Gawang Sedang Tingkat SD dan SMP Tunas Utara Cup I

TIDORE – Wali Kota Tidore Muhammad Sinen membuka dengan resmi turnamen sepak bola gawang sedang tingkat SD dan SMP Tunas Utara Cup I, di lapangan Tunas Utara, Kelurahan Rum Balibunga, Selasa (10/6/25). Kompetisi Olahraga sepakbola selain memiliki peminat yang banyak, juga menjadi sebuah wadah untuk para pemuda mengembangkan skill atau kemampuan untuk menggiring bola dan … Read more

Tournament G-MAR CUP I Kelurahan Bobo Resmi Dibuka Ketua Askot PSSI Kota Tiket Muhammad Abubakar

TIDORE- Ketua Asosiasi Kota (Askot) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia( PSSI) Kota Tidore Kepulauan Muhammad Abubakar membuka dengan resmi Tournamen Gawang Sedang G-Mar Cup I Tahun 2025. Kegiatan tersebut bertempat di lapangan Bola Kelurahan Bobo, Kecamatan Tidore Utara, Sabtu 7 Juni 2025. Muhammad Abubakar dalam kesempatan tersebut menyampaikan bahwa Kehadiran Askot disini merupakan sebuah pelayanan … Read more

Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2025, Insan Harita Ambil Tindakan Hentikan Polusi Plastik

OBI- Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2025 yang mengusung tema “Mengakhiri Polusi Plastik” mengingatkan kita bahwa menjaga bumi adalah tanggung jawab bersama. Melalui sesi diskusi Enviro Talk bertajuk “Aksi Nyata untuk Bumi Kita”, Insan Harita menggalang gerakan bersama untuk menghentikan polusi plastik. Dikutip dari tbpnickel.com, Diskusi yang dikemas dalam suasana santai namun terkendali ini diadakan di … Read more

Mudahkan Pelayanan Kesehatan, DPRD Tidore Bakal Usul Pengadaan Ambulans Laut di Tahun 2026

TIDORE – DPRD Kota Tidore Kepulauan berencana di tahun 2026 akan mendorong pengadaan ambulans laut untuk melayani masyarakat 4 Kecamatan di Oba yang hendak berobat di RSD Tidore. Ketegasan ini disampaikan Ketua Komisi III DPRD Kota Tidore Kepulauan, Ardiansyah Fauji saat diwawancarai, Jumat, 6 Juni 2025. Menurut Ardiansyah, ambulans laut sangatlah penting untuk dilakukan pengadaan … Read more

Pelaksanaan Sholat Idul Adha di Tidore Berlangsung Khidmat

TIDORE- Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, pada momentum kali ini, Wali Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen melaksanakan Sholat Idul Adha 1446 Hijriyah /2025 Miladiyah di Masjid Raya As-Syuhada Kelurahan Payahe, Kecamatan Oba, Jumat (6/6/2025). Pelaksanaan Sholat Idul Adha berlangsung khidmat, tertib dan lancar. Sholat Idul Adha yang di mulai pukul 07.30 WIT tersebut dihadiri oleh Pimpinan … Read more

Walikota Tidore Muhammad Sinen Gelar Solat Idul Adha 1446 H di Kelurahan Payahe 

TIDORE – Walikota Tidore Kepulauan, Muhammad Sinen melaksanakan Sholat Idul Adha 1446 Hijriyah, 2025 Masehi di masjid Raya As-Syuhada Kelurahan Payahe Kecamatan Oba Kota Tidore Maluku Utara Jumat (06/6/2025)  Walikota yang didampingi Sejumlah kepala dinas dan Forkopimda Kecamatan Oba, tiba di masjid Raya pada pukul 07.50 Wit dan disambut pengurus BKM Masjid As-Syuhada serta ratusan … Read more