Ayah Erik

Terpilih Secara Aklamasi, Ayah Erik Kembali Pimpin DPD PDIP Provinsi Maluku Utara

TERNATE – Muhammad Sinen terpilih kembali sebagai Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Provinsi Maluku Utara. Ia resmi terpilih secara aklamasi menjadi Ketua DPD PDIP Maluku Utara periode 2025-2030, dalam Konferensi Daerah (Konferda) PDIP yang digelar di Kota Ternate, Kamis (13/11/2025). Usai terpilih, Muhammad Sinen dan puluhan pengurus DPD PDIP Provinsi … Read more

Ayah Erick dan Abang Laiman Hadiri Penutupan Turnament Sepak Bola Gawang Sedang Gambaru Akesaragi CUP I Tahun 2025

TIDORE- Walikota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen, bersama Wakil Walikota Tidore Kepulauan Ahmad Laiman, hadiri penutupan Turnament Sepak Bola Gawang Sedang G-MAR (Gambaru Akesaragi) CUP I Tahun 2025 di Kelurahan Bobo. Pemerintah Kota Tidore Kepulauan memiliki komitmen yang tinggi akan pembangunan sumber daya manusia, salah satunya adalah melalui pembinaan olahraga, dimana kita ketahui bersama bahwa dalam … Read more

Ayah Erik Letakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Gereja Baru Jemaat Imanuel Bukit Durian 

TIDORE – Gedung gereja Baru jemaat Imanuel Bukit Durian, Kecamatan Oba Utara Kota Tidore Kepulauan mulai dibangun. Pembangunan Gedung Gereja Baru ditandai dengan peletakan batu pertama oleh Wakil Wali Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen, Kamis (19/9/24). Dalam sambutannya Wakil Wali Kota mengatakan, peletakan batu pertama ini bukan hanya simbol dimulainya pembangunan secara fisik, namun juga … Read more