Wakil Walikota Tidore Hadiri Pembentukan Posbakum Desa dan Kelurahan se-Provinsi Maluku Utara
TIDORE – Wakil Walikota Tidore, Ahmad Laiman menghadiri pembentukan dan pengresmian Pos Bantuan Hukum atau Posbakum Desa dan Kelurahan 10 Kabupaten dan Kota di Provinsi Maluku Utara bertempat di Ballroom Bela Hotel, yang dihadiri langsung oleh Menteri Hukum Republik Indonesia Supratman Andi Agtas. Pos Bantuan Hukum (Posbankum) Desa dan kelurahan di 10 Kabupaten Kota yang … Read more

