Beatrix Missy

Walikota Tidore Sambut Paskibraka Nasional Beatrix Missy

TIDORE – Membawa nama Kota Tidore Kepulauan di Kancah Nasional, Beatrix Missy salah satu Anggota Paskibraka Tingkat Nasional Tahun 2025 asal Kota Tidore Kepulauan. Disambut dengan bangga dan diterima secara langsung oleh Wali Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen di Kantor Wali Kota Tidore Kepulauan, Jumat (22/8/25). Dalam sambutannya, Wali Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen menyampaikan … Read more