Dana Desa

Pemerintah Tidore Terus Mengawal Pengelolaan Dana Desa di Setiap Desa di Kota Tidore Kepulauan 

TIDORE- Pemerintah Kota Tidore Kepulauan sangat mendukung kerjasama ini dengan harapan kedepan pelanggaran hukum dalam pengelolaan dana desa tidak lagi terjadi di Kota Tidore. Hal tersebut disampaikan Wali Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen usai menghadiri peluncuran real time Monitoring village Management Binaan Adyaksa yang diluncurkan langsung oleh Jaksa Agung Muda Intelijen (JAMintel) Prof Dr Reda … Read more

Sepanjang 2021 Sampai 2025 Pemkot Tidore Gelontorkan Dana Desa Sebasar 321 Miliar Lebih di 49 Desa

Foto: Iswan Salim, Kabid Bina Desa, Dinas PMD Kota Tidore (Istimewa)  TIDORE – Komitmen Pemerintah Daerah Kota Tidore Kepulauan, untuk memajukan Desa, rupanya bukan isapan jempol semata. Buktinya, Sejak tahun 2021-2025, Pemerintah Kota Tidore, telah menggelontorkan Alokasi Dana Desa (ADD) senilai Rp 321.678.620.500 yang bersumber dari APBD Kota Tidore Kepulauan. Kebijakan ini dilakukan, dengan tujuan … Read more