Legal Opini Terkait Rencana Jual Beli Pulau Moor di Halmahera Tengah
Foto: Yusuf Haruna (Pemuda Wailegi) PULAU Moor yang terletak di Wilayah Kecamatan Patani Kabupaten Halmahera Tengah, Provinsi Maluku Utara, merupakan pulau kecil seluas sekitar 3 km² yang saat inilah dihuni sebagian petani kelapa, nelayan dan dimanfaatkan oleh masyarakat dari tujuh desa di sekitarnya. Rencana penjualan pulau Mour ini kepada pihak swasta, yaitu pengusaha yang terkait dengan … Read more

