Kekerasan

Personel SPN Polda Malut Jadi Korban Pemerasan Dan Kekerasan di Tidore, Tiga Pelaku Berhasil Diamankan

TIDORE- Kapolresta Tidore AKBP Heru Budiharto, melalui Plh. Kasi Humas Polresta Tidore Aipda Agung Setyawan, membenarkan adanya kasus dugaan tindak pidana pemerasan disertai pengancaman kekerasan dan pengeroyokan yang menimpa seorang personel Sekolah Polisi Negara (SPN) Polda Maluku Utara, MRF (21). Pada saat korban dalam perjalanan menuju Mako SPN Polda (Malut). dari rumahnya di Kelurahan Gamftufkange, … Read more

Tahun 2024 Kasus Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak di Kabupaten Kepulauan Sula Mengalami Penurunan

KEPULAUAN SULA– Kasus kekerasan seksual terhadap Perempuan dan Anak di Kabupaten Kepulauan Sula, Provinsi Maluku Utara di tahun 2024 mengalami penurunan dibandingkan dengan tahun 2023. Plt Kadis Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Siti Farida Maloko yang ditemui wartawan mengatakan kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak di Kabupaten Kepulauan Sula sejak Januari- Oktober 2024 yang … Read more