Ketua DPRD

Polresta Tidore Musnahkan Minuman Keras, Dihadiri Langsung Ketua DPRD Kota Tidore 

TIDORE- Kepolisian Resor Kota (Polresta) Tidore Kepulauan melakukan pemusnahan barang bukti minuman keras (Miras) hasil operasi Kepolisian sebanyak 7 Jerigen 25 Liter dan 504 Kantong Plastik. Pemusnahan dilakukan secara simbolis oleh Kapolresta Tidore AKBP Heru Budiharto bersama Staf Ahli Walikota Bidang Ekonomi Pembangunan dan Keuangan, Abdul Hakim Adjam, Ketua DPRD Tidore H. Ade Kama dan … Read more

Polemik DBH, Ketua DPRD Kota Tidore: DBH Merupakan Hak Konstitusional Daerah

TIDORE – Sebagai Ketua DPRD Kota Tidore Kepulauan, saya menyampaikan keprihatinan mendalam atas belum disalurkannya Dana Bagi Hasil (DBH) oleh Pemerintah Provinsi Maluku Utara kepada Kota Tidore Kepulauan selama empat tahun terakhir.  Kondisi ini telah berdampak signifikan terhadap pelaksanaan program pembangunan dan pelayanan publik di daerah kami. DBH merupakan hak konstitusional daerah yang seharusnya diterima … Read more

Haji Ahkam Gajali Resmi di Lantik Menjadi Ketua DPRD Kabupaten Kepulauan Sula 

KEPULAUAN SULA– Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kepulauan Sula, Provinsi Maluku Utara resmi memiliki Ketua DPRD Defensif masa jabatan 2024-2029 usai Haji Ahkamu Gajali dilantik. Haji Ahkamu Gajali juga sebelumnya menjabat Ketua DPRD sementara sejak tanggal 30 September yang lalu.  Selain Haji Ahkam Gajali, 2 wakil pimpinan DPRD juga di lantik Oleh Pj, Bupati … Read more