Perwakilan Malut

Wali Kota Tidore Serahkan LKPD Kota Tidore Kepulauan TA 2024 Unaudited kepada BPK RI Perwakilan Malut

TIDORE- Wali Kota Tidore Kepulauan, Muhammad Sinen menyerahkan secara langsung Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kota Tidore Kepulauan Tahun Anggaran (TA) 2024 (Unaudited) kepada Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Perwakilan Maluku Utara. Penyerahan LKPD Kota Tidore Kepulauan TA 2024 Unaudited diterima langsung oleh Kepala Bidang Pemeriksaan I BPK Perwakilan Provinsi Maluku Utara Bhuwono Agung Nugroho … Read more