Dandim 1501 Ternate: Akun TikTok yang Mengatasnamakan TNI adalah Hoax dan Provokatif
TERNATE – Sebuah akun TikTok dengan nama “timkurve part2” menyebarluaskan informasi palsu dan provokatif terkait dengan institusi TNI pada tanggal 1 September 2025. Akun tersebut mengunggah video yang menyebutkan adanya anggota TNI yang ikut melakukan pelemparan saat aksi unjuk rasa di Kantor DPRD Ternate Dandim 1501/Ternate, Letkol Inf Jani Setiadi, menjelaskan bahwa akun tersebut merupakan … Read more

