Puskesmas

Pelaksanaan Program PKG Pada 13 Februari 2025 di Pusatkan di Puskesmas Rum Balibunga

TIDORE- Pelaksanaan program Pemeriksaan Kesehatan Gratis (PKG). Pemerintah Kota Tidore Kepulauan, Provinsi Maluku Utara melakukan Rapat Koordinasi persiapan PKG yang bakal dilaksanakan pada 13 Februari 2025 di puskesmas Rum Balibunga. Rakor tersebut dipimpin oleh Asisten Sekda Bidang Perekonomian dan Pembangunan Taher Husain, secara daring via Zoom Meeting bersama Dinas Kesehatan Provinsi Maluku Utara, di Ruang … Read more

Puskesmas Rawat Inap Galala Gelar Kegiatan Pencegahan Stunting 

TIDORE- Wakil Walikota Tidore Kepulauan yang juga Ketua Tim Percepatan Penurunan Stuning (TPPS) Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen menghadiri dan membuka kegiatan Kembangkan Inovasi Chatingan Jelita atau Cegah Stunting dengan Jemput Layani Antar di Puskesmas Rawat Inap Galala, Kecamatan Oba Utara, Pada Sabtu 21 September 2024. Kegiatan Kembangkan Inovasi Chatingan atau Cegah Stunting ini juga … Read more