Retret

Kembali Dari Pelantikan dan Retret Walikota dan Wakil Walikota Tikep Disambut Meriah Ribuan ASN Pemkot 

TIDORE- Walikota Tidore Kepulauan, Maluku Utara, Muhammad Sinen, dan Wakil Wali Kota Ahmad Laiman disambut meriah ribuan pegawai pemkot, Selasa (4/3/2025). Ini pertama kalinya pasangan MASI AMAN “pulang kampung” setelah menjalani pelantikan di Jakarta dan retret di Akmil Magelang. “Bapak ibu saudara-saudari sekalian, hari ini saya dan bapak Ahmad Laiman sebagai Wali Kota dan Wakil … Read more

Selesai Mengikuti Retret, Walikota dan Wakil Walikota Bakal Terapkan Materi yang Diterima ke Daerah 

TIDORE-Wali Kota Tidore Kepulauan, Muhammad Sinen, bersama Wakil Wali Kota Ahmad Laiman, telah menyelesaikan kegiatan retret yang berlangsung selama sepekan di Akademi Militer (Akmil) Magelang. Retret ini berlangsung dari tanggal 21 Februari hingga 28 Februari 2025 dan diikuti oleh 493 kepala daerah (KDH) serta wakil kepala daerah (WKDH) dari seluruh Indonesia. Presiden Prabowo Subianto saat … Read more