Sambut

Kepulangan 105 Jamaah Haji Kota Tidore Kepulauan di Sambut Walikota Muhammad Sinen 

TIDORE- Usai menyelesaikan seluruh rangkaian Ibadah Haji 1446 H/2025 M, sebanyak 105 Jamaah Haji Kota Tidore Kepulauan resmi diterima kembali oleh Wali Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen dalam acara Penerimaan Jamaah Haji Tahun 1446 H/2025 M yang dilangsungkan di Aula Kantor Wali Kota Tidore, Senin (23/6/2025). Mengawali sambutannya, orang nomor satu di Kota Tidore Kepulauan … Read more

Kapolsek Oba Ipda Muis Ode Amran Sambut Kuker Kapolresta Tidore Di Mapolsek

TIDORE- Kapolsek Kecamatan Oba, Kota Tidore Kepulauan, Provinsi Maluku Utara, Ipda Muis Ode Amran, menyambut dengan hangat kunjungan Kapolresta Kombes Pol. Yury Nurhidayat, beserta Ketua Bhayangkari Cabang kota Tidore.  Kegiatan ini dalam rangka Kunjungan Kerja dan Tatap Muka Kapolresta Tidore dengan anggota Polsek Oba serta unsur muspika, tokoh Agama, tokoh Masyarakat, tokoh adat, sekecamatan Oba … Read more

Sambut Tahun Baru 2025, Polsek Kecamatan Oba Gelar Syukuran dan Doa Bersama

TIDORE – Kepala Kepolisian Sektor (Polsek) Kecamatan Oba, Kota Tidore Kepulauan, Provinsi Maluku Utara, Ipda. Muis Ode Amran, bersama Anggota melaksanakan Syukuran Pembacaan Doa, dalam rangka menyambut pergantian tahun 2024-2025, Selasa, (31/12/24) Syukuran Pembacaan Doa tersebut berlangsung di Kantor Polsek yang dipimpin oleh Imam Mesjid Kelurahan Payahe Rauf Tawari. Dalam Sykuran tersebut, Kapolsek Ipda Muis … Read more