Tali Silaturahmi

Tutup Rangkaian Kegiatan Rarogam di Mareku, Wali Kota Tidore Berharap dapat Memperkuat Tali Silaturahmi

TIDORE – Kegiatan Rarogam diharapkan dapat menguatkan tali silaturahim diantara masyarakat kelurahan Mareku dan mempererat kebersamaan, baik keluarga Mareku yang berada dalam kampung maupun yang tinggal di luar kampung. Hal tersebut disampaikan Wali Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen dalam sambutannya sekaligus menutup dengan resmi puncak Rarogam ke 3 yang dikemas dalam acara Pentas Seni, di … Read more