Transformasi

Pemkot Tidore Gelar Isra Miraj, Upaya Mempererat Silaturahmi melalui Transformasi Spiritual

TIDORE- Kegiatan keagamaan seperti peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW patut diapresiasi bersama, karena melalui kegiatan keagamaan yang sering dilakukan, akan mensosialisasikan nilai-nilai agama kepada masyarakat, khususnya para generasi penerus di Kota Tidore Kepulauan, juga sebagai upaya mempererat silaturahmi melalui transformasi spiritual. Hal tersebut disampaikan Sekretaris Daerah Kota Tidore Kepulauan Ismail Dukomalamo saat membacakan sambutan … Read more

Mengimplementasikan Transformasi Digital Pemkot Tiket Diberi Penghargaan Oleh Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah 

TIDORE- Pemerintah Kota Tidore Kepulauan, melalui Dinas Pendidikan menerima Penghargaan Daerah Pelopor Transformasi Digital Untuk Pembelajaran Tahun 2024 dari Balai Penjamin Mutu Pendidikan (BPMP) Maluku Utara. Penghargaan Daerah Pelopor merupakan predikat yang diberikan oleh Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah atas komitmennya mengimplementasikan transformasi digital untuk pembelajaran secara inovatif dan efektif secara berkelanjutan guna meningkatkan kualitas … Read more