Hadiri Launching UHC Prioritas Malut, Wali Kota Tekankan Pelayanan Kesehatan di Tidore Harus Tetap Stabil
TIDORE- Kesehatan merupakan kunci dari segala-galanya, olehnya itu Pemerintah Kota Tidore Kepulauan akan terus menjaga kestabilan pelayanan kesehatan khususnya di Kota Tidore, berbicara terkait kemajuan suatu daerah, tergantung pada salah satunya yaitu kesehatan, ketika kesehatan baik, maka pendidikan juga akan baik. Hal tersebut disampaikan Wali Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen usai menghadiri kegiatan penandatanganan rencana … Read more

